Skripsi/Tugas Akhir
Penerapan Metode Naive Bayes dalam Mengklasifikasi Data Guru untuk Menentukan Jadwal Mengajar Berbasis Web
ABSTRAK
Penjadwalan di SMP Negeri 31 Makassar di buat oleh penulis dengan menggunakan hasil penelitian dan wawancara. Dengan merancang menggunakan UML (use case diagram, class diagram, dan activity diagram) dengan metode Naive Bayes untuk menghasilkan sebuah jadwal yang tidak sama. Pada sistem ini data yang sudah dikumpulkan dimasukkan ke dalam database. Dengan adanya sistem ini, proses penjadwalan waktu belajar siswa akan menjadi lebih mudah dan cepat karna sudah ada data guru,kelas,dan mata pelajaran dalam sistem tersebut akan keluar secara otomatis tabel jadwal mengajar guru tersebut.
Kata Kunci : Naive Bayes, Web, Klasifikasi Data
ABSTRACT
Scheduling at SMP Negeri 31 Makassar is made by the author using the results of research and interviews. By designing using UML (use case diagrams, class diagrams, and activity diagrams) with the Naive Bayes method to produce a schedule that is not the same. In this system the data that has been collected is entered into the database. With this system, the process of scheduling student learning time will be easier and faster because there is already data on teachers, classes, and subjects in the system which will automatically exit the teacher's teaching schedule table.
Keywords: Naive Bayes, Web, Data Classification
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: [email protected]
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS